Peningkatan Kompetensi Profesionalisme Guru Dalam Penggunaan Media Visual Pembelajaran melalui In House Training

Main Article Content

florentina

Abstract

Makalah ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelaksanaan In House Training terhadap peningkatan kompetensi profesionalisme guru dalam penggunaan media visual pembelajaran. Populasi penelitian ini adalah semua guru sekolah dasar di SD N 2 Wojo Sewon Kabupaten Bantul.Teknik pengumpulan data adalah dengan observasi, dokumen.Teknik analisis data dengan deskriptif kualitatif, deskriptif kuantitatif dan analisis uji t. Uji hipotesis yang digunakan adalah analisis. Berdasarkan pada analisis, kemampuan guru dalam penggunaan media pembelajaran dalam proses pembelajaran di SD N 2 Wojo Sewon Kabupaten Bantul mengalami peningkatan dari kategori nilai cukup, 75% sejumlah 6 orang dan kategori nilai kurang, 25% sejumlah 2 orang mengalami peningkatan menjadi kategori nilai amat baik, 50% sejumlah 4 orang dan kategori nilai baik, 50% sejumlah 4 orang melalui In House Training.Pelaksanaannya dengan 2 siklus yaitu siklus 1 dan II melalui beberapa tahap yaitu tahap persiapan, pelaksanaan, evaluasi dan tindaklanjut. Hasil penelitian disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan pelaksanaan In House Training terhadap peningkatan kompetensi profesionalisme guru dalam penggunaaan media visual pembelajaran di SD N 2 Wojo Sewon Kabupaten Bantul

Article Details

Section
Artikel

References

Amiruddin, Dr. M. Pd, 2016. Perencanaan pembelajaran (konsep dan implementasi). Yogyakarta: Dua Satria Offset.

Caswita, 2020. Upaya meningkatkan kompetensi guru menerapkan TIK dalam proses

Pembelajaran melalui In House Training. Didaktika Tauhidi Jurnal pendidikan

guru sekolah dasar .Volume 7 Nomor 1 halaman 1-12.

Depdiknas, 2018. Kamus besar bahasa indonesia. Jakarta

Farida Nurbaiti, 2021. Peningkatan kompetensi guru dalam pembuatan video pembelajaran Melalui In House Training(IHT) di SMP 26 Depok. Jurnal pendidikan iIndonesia, Vol 2 No 3 Maret 2021. p-ISSN : 2745-7141 e-ISSN : 2746-1920 https://japendi.publikasiindonesia.id/index.php/japendi/article/download/113/205

Farida Wulandari, 2019. Pengembangan model in-house training berbasis internet meningkatkan kemampuan mengajar guru taman kanak-kanak.Jurnal manajemen pendidikan.Vol 7.N0 1, Januari 2019.P-ISSN 2302-0296.E-ISSN 2614-3313.

Giarti, S & Astuti, S., 2016. Implementasi TQM melalui pelatihan model in house training untuk meningkatkan kompetensi pedagogik guru SD.Scholaria : Jurnal pendidikan dan kebudayaan.Vol 6.No 2, halaman : 80-91.

Jasmiati J., 2019. Peningkatan Kometensi Profesi guru memnfaatkan media pembelajaran berbasis informasi technology melalui in house training di SD negeri 5 gunuang malintang. JUSIE (Jurnal Sosial dan Ilmu ekonomi)(2019) Volume III Nomor 02, P.167-180 https://ojs.fkipummy.ac.id/index.php/jusie

JURNAL PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR2442-4544 | ISS250ida.ac.id/

Kemdikbud, 2019. Pedoman kegiatan pengembangan keprofesian berkelanjutan dan angka kreditnya. Jakarta

Ria Fajrin Rizqy Ana, 2020. Persepsi Siswa terhadap Keterampilan mengajar guru menggunakan media visual. Jurnal pengembangan pendidikan dasar.Vol 4 No 2. ISSN 2548-9119

Rusiati, 2021. Peningkatan kemampuan mengajar guru dengan model pembelajaran Jigsaw melalui in house training.Jurnal Dikdas bantara.Volume 4.Nomor 1.Februari 2021.P-ISSN : 2615-4285.E-ISSN : 2615-5508

Rusli, 2021. Upaya meningkatkan keterampilan guru dalam membuat media pembelajaran power point melalui in house training.Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran).Volume 5.Nomor 2.Maret 2021.

https://pajar.ejournal.unri.ac.id/index.php/PJR/article/view/8337/pdf

Jasmiati, J. 2020. Peningkatan kompetensi guru mengaplikasikan power point dalam proses pembelajaran melalui in house training di SDN 1 wonoharjo.Jurnal Dikdas bantara, Volume 6.Nomor 2.

http://journal.univetbantara.ac.id/index.php/dikdasbantara/article/download/752/665

Septian N, 2019. Manajemen Pengembangan Profesionalisme Guru. Jurnal Isema : Islamic educational management (2019). Vol 1. No 2 https://journal.uinsgd.ac.id/index.php/isema/article/view/4989

Sugiyono, 2016. Metode penelitian pendidikan. Bandung:Alfabeta

Warso, A. W., 2016. PKB publikasi ilmiah penelitian tindakan kelas (PTK) dan nilai angka kreditnya.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.